Ailment List (Lengkap) - Toram Online

 Ailment List (Lengkap) - Toram Online

Ailment (Penyakit) adalah status kerugian yang menyebabkan penurunan performa. Nama lainnya adalah Debuff, lawan dari Buff, sedangkan penggunanya adalah debuffer. Di Toram sendiri penyebutan Ailment lebih familiar dibandingkan debuff.

Oh iya, sedikit menegaskan mengenai Interrupt. Interrupt merupakan bagian dari ailment yang bertujuan mengganggu atau membatalkan suatu aksi. Interrupt terbagi menjadi empat yaitu, Flinch (bergidik), Tumble (Jatuh), Stun (Pingsan) dan Knock back (Terpelanting). 

Sampai postingan ini dibuat sudah ada 30 ailment, yang dapat kalian ketahui. Kemungkinan bakalan ada penambahan seiring naiknya level Cap.

 Spreadsheet (excel) = Tabel Ailment

πŸŒ€ Ailment List

1) Flinch (Bergidik)

Flinch (Bergidik)

 Flinch 
- To Boss or Mobs
Interrupt its action for a moment (Short)

- To Player
Inturrupt their action for a moment (Short)

 Bergidik
- Ke Boss atau Mobs
Interupsi aksinya sejenak (Singkat)

- Ke Pemain
Interupsi tindakan mereka sejenak (Singkat)



2) Tumble (Jatuh)

Tumble (Jatuh)

 Tumble 
- To Boss or Mobs
Interrupt its action for a moment (Medium)

- To Player
Inturrupt their action for a moment (Medium)

 Jatuh
- Ke Bos atau Mobs
Interupsi aksinya sejenak (Sedang)

- Ke Pemain
Interupsi tindakan mereka sejenak (Sedang)



3)  Stun (Pingsan)

Stun (Pingsan)

 Stun 
- To Boss or Mobs
Interrupt its action for a moment (Long)

- To Player
Inturrupt their action for a moment (Long)

 Pingsan
- Ke Bos atau Mobs
Interupsi aksinya sejenak (Lama)

- Ke Pemain
Interupsi tindakan mereka sejenak (Lama)



4) Knock Back (Terpelanting)

Knock Back (Terpelanting)

 Knock Back
- To Boss or Mobs
Interrupt its action for a moment, push back for some distance

- To Player
Interrupt its action for a moment, push back for some distance

 Terpelanting
- Ke Bos atau Mobs
Interupsi aksinya sejenak, terpelanting ke belakang untuk beberapa jarak

- Ke Pemain
Interupsi aksinya sejenak, terpelanting ke belakang untuk beberapa jarak



5)  Poison (Racun)

Poison (Racun)

 Poison 
- To Boss or Mobs
Inflict some damage for every action for 10 seconds

- To Player
Inflict damage equal to 5% of remaining HP every action, this damage cannot kill player

 Racun
- Ke Bos atau Mobs
Menimbulkan beberapa kerusakan untuk setiap tindakan selama 10 detik

- Ke Pemain
Menimbulkan kerusakan sebesar 5% dari sisa HP pada setiap tindakan, kerusakan ini tidak dapat membunuh pemain 



6)  Ignite (Terbakar)

Ignite (Terbakar)

 Ignite 
- To Boss or Mobs
Inflict some damage for every 1 tick (3s) for 10 seconds

- To Player
Inflict damage equal to 15% of remaining HP overtime, this damage cannot kill player

 Terbakar
- Ke Bos atau Mobs
Menimbulkan beberapa kerusakan untuk setiap 1 detik (3 detik) selama 10 detik

- Ke Pemain
Menimbulkan kerusakan sebesar 15% dari sisa HP terkini, kerusakan ini tidak dapat membunuh pemain



7)  Freeze (Beku)

Freeze (Beku)

 Freeze 
- To Boss or Mobs
Reduces motion speed by 50%, lasts for 10 seconds. Able to re-inflict as the duration ended

- To Player
Reduces motion speed by 50%, it's applied after the base motion speed and gspwield. Lasts for 10 seconds.

 Beku
- Ke Bos atau Mobs
Mengurangi kecepatan gerak hingga 50%, berlangsung selama 10 detik. Dapat digunakan kembali saat durasi berakhir

- Ke Pemain
Mengurangi 50% kecepatan gerak (moontion speed) dan Ayunan Dewa (Godspeed Wield), Memiliki durasi 10 detik.



8)  Slow (Lambat)

Slow (Lambat)

 Slow 
- To Boss or Mobs
Reduces the target's movement speed by 50% (Boss 25%), lasts for 10 seconds. 

- To Player
Reduces movement speed by 50%, lasts for 10 seconds. Evasion, Evasion recharge and Shukuchi disable

 Lambat
- Ke Bos atau Mobs
Mengurangi kecepatan gerakan target sebesar 50% (25% untuk boss). Memiliki durasi 10 detik

- Ke Pemain
Menurunkan 50% kecepatan berjalan (movement speed), durasi efek 10 detik. Evasion, Evasion recharge and Shukuchi dinonaktifkan



9)  Stop (Berhenti)

Stop (Berhenti)

 Stop 
- To Boss or Mobs
Binds the enemy to it's current position for 10 seconds, has a 60 seconds cooldown. Less effective against bosses as it only reduces bosses' movement speed by 50% (it does not bind the bosses), effective with with mobs and mini bosses. Attack patterns such as linear dash or charging attacks can bypass stop.

- To Player
Binds the player to it's current position. Using motion skills like charging slash can bypass stop. Evasion,  Evasion recharge and Shukuchi disable

 Berhenti
- Ke Bos atau Mobs
Mengikat musuh ke posisinya saat ini selama 10 detik, memiliki cooldown 60 detik. Kurang efektif melawan bos karena hanya mengurangi kecepatan gerakan bos sebesar 50% (tidak mengikat bos), Lebih efektif untuk monster dan bos mini. Pola serangan seperti garis lurus atau serangan rapalan dapat  digunakan saat mendapatkan debuff berhenti.

- Ke Pemain
Tidak dapat berpindah tempat atau berjalan, durasi 10 detik. Masih bisa menggunakan skil gerak (motion) dan rapalan seperti slash dapat digunakan saat mendapatkan debuff berhenti.
Tidak dapat Evasion, Evasion recharge dan Shukuchi terhenti.



10)  Dizzy (Pening)

Dizzy (Pening)

 Dizzy 
- To Boss or Mobs
Decrease guard and evasion rate by 100% (50% Boss)

- To Player
Disable evasion and guard recharge

 Pening 
- Ke Bos atau Mobs
Menurunkan tingkat guard dan evasion sebesar 100% (Boss 50%)

- Ke Pemain
Menonaktifkan Evasion dan Guard recharge



11)  Dazzled (Silau)

Dazzled (Silau)

 Dazzled 
- To Boss or Mobs
Flee -50%

- To Player


 Silau
- Ke Bos atau Mobs
Flee -50%

- Ke Pemain




12)  Paralysis (Lumpuh)

Paralysis (Lumpuh)

 Paralysis 
- To Boss or Mobs
Increase action delay

- To Player
Decrease ASPD by 50%

 Lumpuh
- Ke Bos atau Mobs
Tingkatkan penundaan tindakan

- Ke Pemain
Mengurangi 50% ASPD (Attack Speed/Kecepatan Serangan)



13)  Blind (Buta)

Blind (Buta)

 Blind 
- To Boss or Mobs
Decrease hit by 50%

- To Player
Decrase hit by 20% for attack within 7m range, and 40% for 8m and above

 Buta
- Ke Bos atau Mobs
Mengurangi akurasi 50%k

- Ke Pemain
Penurunan Akurasi sebesar 20% untuk serangan dalam jarak 7m, dan 40% untuk 8m ke atas



14)  Fear (Takut)

Fear (Takut)

 Fear 
- To Boss or Mobs
30% chance to cancel action

- To Player
Has a 30% chance to cancel any kind of attack.

 Takut
- Ke Bos atau Mobs
30% kemungkinan untuk membatalkan tindakan

- Ke Pemain
30% peluang gagal mengeluarkan skill



15)  Lethargy (Lesu)

Lethargy (Lesu)

 Lethargy 
- To Boss or Mobs
Damage output decrease by 30%

- To Player
Damage output decrease by 30%

 Lesu
- Ke Bos atau Mobs
Output kerusakan berkurang 30%

- Ke Pemain
Output kerusakan berkurang 30%



16)  Weaken (Lemah)

Weaken (Lemah)

 Weaken 
- To Boss or Mobs
Decrease MDEF by 25%

- To Player
MP cost of all skills +100

 Lemah
- Ke Bos atau Mobs
Mengurangi MDEF target sebesar 25%.

- Ke Pemain
Menambah Biaya konsumsi MP untuk semua keterampilan +100



17)  Bleed (Berdarah)

Bleed (Berdarah)

 Bleed 
- To Boss or Mobs


- To Player
Cannot use physical skill

 Berdarah
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Tidak dapat menggunakan skill fisik



18)  Silence (Bisu)

Silence (Bisu)

 Silence 
- To Boss or Mobs


- To Player
Cannot use magic skill

 Bisu
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Tidak dapat menggunakan skill sihir



19) Confused

[N/A]

 Confused
- To Boss or Mobs


- To Player
Furture investigate

 -
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain




20)  Armor Break (Pecah Zirah)

Armor Break (Pecah Zirah)

 Armor Break 
- To Boss or Mobs
DEF & MDEF -50%

- To Player
Decrease physical and magic resistance by 50%, cannot guard

 Pecah Zirah
- Ke Bos atau Mobs
DEF & MDEF -50%

- Ke Pemain
Mengurangi kekebalan fisik dan sihir hingga 50%, tidak dapat menggunakan Guard



21)  Fatigue (Lelah)

Fatigue (Lelah)

 Fatigue 
- To Boss or Mobs
Halves current stability (50%), all stability reduction is applied first then fatigued, last is graze.

- To Player
Halves current stability (50%), all stability reduction is applied first then fatigued, last is graze.

 Lelah
- Ke Bos atau Mobs
Mengurangi stabilitas 50%, pada serangan durasi terakhir akan mengalami graze.

- Ke Pemain
Mengurangi stabilitas 50%, pada serangan durasi terakhir akan mengalami graze.



22)  Sleep (Tidur)

Sleep (Tidur)

 Sleep 
- To Boss or Mobs
Incapacitate for a long time, awake upon taking attack, field boss restore 3% of max HP when awake

- To Player
Incapacitate for a long time, awake upon taking attack, enable natural regeneration

 Tidur
- Ke Bos atau Mobs
Melumpuhkan untuk waktu yang lama, bangun saat menerima serangan, Bos memulihkan 3% dari HP maksimal saat bangun

- Ke Pemain
Melumpuhkan untuk waktu yang lama, bangun saat menerima serangan, mengaktifkan regenerasi alami



23)  Mana Explosion (Ledakan Mana)

Mana Explosion (Ledakan Mana)

 Mana Explosion 
- To Boss or Mobs


- To Player
Upon end duration, consume all mp remain to 0 and deal damge equal to consumed mp x10

 Ledakan Mana 
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Setelah durasi berakhir, konsumsi semua mp menjadi 0 dan memberikan damage sama dengan konsumsi mp x10



24)  Sick (Sakit)

Sick (Sakit)

 Sick 
- To Boss or Mobs


- To Player
Lower aliment resistance by -50% (can get hit by it even if u have 100% aliment resistance)

 Sakit
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Menurunkan resistensi status buruk sebesar -50% (masih dapat terkena bahkan jika Anda memiliki resistensi status buruk 100%)



25)  Curse (Terkutuk)

Curse (Terkutuk)

 Curse 
- To Boss or Mobs


- To Player
Lower players CRT damage% by -50% 

 Terkutuk 
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Menurunkan CRT damage pemain sebesar -50%



26) Item Disable

[N/A]

 Item Disable
- To Boss or Mobs


- To Player
Cannot use item

 -. 
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Tidak dapat menggunakan barang



27)  Overdrive (Lari)

Overdrive (Lari)

 Overdrive 
- To Boss or Mobs


- To Player
Consume HP when insufficient MP to perform skill, also apply tenacity to all skill in combo (not replace exist tag)

 Lari 
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Mengkonsumsi HP saat MP tidak mencukupi untuk melakukan skill, juga menerapkan tenacity (Gigih) ke semua skill dalam kombo (tidak mengganti tag yang ada)



28)  Suction (Pengisapan)

Pengisapan

 Suction
- To Boss or Mobs
Pull to the center of attack, 50% pull chance for bosses

- To Player
Pull to the center of attack, disable evaion and guard for 1s when being hit

 Pengisapan
- Ke Bos atau Mobs
Menarik ke pusat serangan, 50% peluang tarik untuk Bos

- Ke Pemain
Menarik ke pusat serangan, saat terkena menonaktifkan evasion dan Guard selama 1 detik



29)  Petrified (Kaku)

Petrified (Kaku)

 Petrified 
- To Boss or Mobs


- To Player
Absolutely dodge +100%, & Remove current aggro by 99%

 Kaku
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Menghindar Mutlak +100%, & menghapus aggro saat ini sebesar 99%



30) Inversion 

[N/A]

 Inversion 
- To Boss or Mobs


- To Player
Switch your current HP% and current MP%

 . 
- Ke Bos atau Mobs


- Ke Pemain
Mengganti HP% dan MP% Anda saat ini



πŸ”» Perbedaan Tulisan Merah dan Putih

absolute ailment

Ketika berhadapan dengan Boss atau Miniboss, tulisan berwarna seperti gambar diatas pasti sering kalian temui. Tulisan tersebut memiliki arti Absolute ailment untuk warna merah dan Normal Ailment untuk warna putih. 

Absolute ailment bersifat mutlak, jadi tetap terkena penyakit walaupun Resistensi Status Buruk sudah 100%. Status kemunculanya dapat dikurangi jika status resistensi tersebut melebihi 100%, semakin tinggi semakin bagus.

Sedangkan tulisan berwarna putih bersifat normal, status ini tidak akan muncul jika Resistensi Status Buruk sudah mencapai 100% (Ailment resistance), walaupun begitu, masih ada satu ailment yaitu sick (sakit) yang mampu menembus ini. 


πŸ›‘ Pencegahan

Ailment dapat dikurangi atau dicegah, namun tidak semua. Beberapa usaha yang dapat dilakukan yaitu:
  1. Status MTL
    Status MTL
    Menaikan status pribadi dapat mengurangi kemungkinan karakter terkena ailment, dengan perhitungan seperti berikut:
    3,4 MTL stat sama dengan 1% Ailment resistance
    Jadi, 225 stat MTL memberikan 75% resistansi terhadap penyakit. Kombinasikan dengan EQ yang memberikan status ailment resistance untuk memperoleh 100% stat. Umumnya stat ini lebih banyak digunakan oleh tanker user.
  2. Recovery
    Recovery skill
    Gunakan kereampilan recovery dari skill support. MP Cost 100 jika kurang dari Lv 10, tetapi 0MP jika berhasil menyembuhkan penyakit (Lv 10)
  3. Vaccine
    Vaccine
    Vaccine merupakan item khusus untuk menyembuhkan penyakit. Item ini dapat diperoleh di Toko Umum (NPC), Papan atau Sintesis.
  4. Guard Skill
    Guard Skill
    Manual Guard dapat mencegah Ailment, namun peluangnya sangat kecil.
Selain itu ada info penting mengenai kelompok beberapa Ailment yang dapat diatasi atau tidak dapat diatasi, yaitu:
  1. Interrupt
    Interrupt terdiri dari Flinch (Bergidik), Tuble (Jatuh), Stun (Pingsan) dan Knock Back (Terpelanting),
    Penyakit ini tidak dapat dicegah/dibatalkan dengan Recovery (Pemulihan) atau Vaccine (Vaksin)
  2. Ailment Poison (Racun), Ignite (Terbakar), Freeze (Beku), Slow (Lambat), Stop (Berhenti), Dizzy (Pening), Dazzled (Menyilaukan), Blind (Buta), Lethargy (Lesu), Weaken (Lemah), Bleed (Berdarah), Silence (Bisu), Confused, Armor Break (Pecah Zirah), Fatigue (Lelah), Sleep (Tidur), Mana Explosion (Ledakan Mana), Sick (Sakit), Curse (Terkutuk), Overdrive (Lari) dan Suction
    Penyakit dapat dicegah/dibatalkan dengan Recovery (Pemulihan) atau Vaccine (Vaksin)
  3. Petrified (Kaku)
    Penyakit tidak dapat dicegah dan dibatalkan dengan Recovery (Pemulihan) atau Vaccine (Vaksin)
  4. Inversion
    Penyakit dapat dicegah dengan Recovery (Pemulihan) atau Vaccine (Vaksin) tetapi tidak dapat dibatalkan

πŸ“Š Tabel


(klik"+" untuk memperbesar gambar)

πŸ“½ Video

[Masih dalam proses]


🌐 Referensi
  • Phantom Library
  • Translate & Table by N A V A


2 komentar


EmoticonEmoticon